Beberapa Bentuk Ancaman Jaringan
• Sniffer
Peralatan yang digunakan untuk melihat proses yang sedang berlangsung.
• Spoofing
Salah satu jenis kejahatan dengan cara meniru indentitas atau alamat IP
• Phreaking
Kejahatan jaringan yang memanfaatkan sitem pengamanan telpon saat melemah
• Remote Attack
Bentuk ancanam dengan cara menyerang terhadap mesin, dalam hal ini penyerang tidak memilik kendali terhadap mesin karena dilakukan dari jarak jauh diluar systemjaringan.
• Hole
Kondisi dari software atau hardware yang bisa diakses oleh pemakai yang tidak memiliki otoritas atau meningkatnya tingkat pengaksesan tanpa melalui proses autorisasi
• Hacker
Orang yang secara diam-diam mempelajari sistem yang biasanya sukar dimengerti untuk kemudian mengelolanya dan men-share hasil ujicoba yang dilakukannya. Hacker tidak merusak system.
• Craker
Orang yang secara diam-diam mempelajari sistem dengam maksud jahat Muncul karena sifat dasar manusia yang selalu ingin merusak. Alasan cracker melakukan penyerangan :spite, kecewa, balas dendam,sport, petualangan, profit, mencari keuntungan dari imbalan orang lain, stupidity, mencari perhatian cruriosity, mencari perhatian dan politics, alasan politis. Cracker biasa membobol organisasi bersar dan financial dengan system pengaman yang canggih.
Jenis Kejahatan dan pelangaran komputer maupun pada internet semakin beragam sebagai akibat dari pengguna teknologi. Kejahatan komputer dan internet dapat berupa penyadapan dan penyalah gunaan informasi atau data yang berbentuk elektronik, pornografi, penipuan melalui internet, pengerusakan websit.
Jenis pelangaran ini terjadi karena memang karakteristik media internet memungkinkan informasi dan data bermunculan di jaringan komputer. Adanya kebebasan yang ditawarkan maka penyimpangan dan penyalahgunaan pun semakin tidak terkendali.
0 komentar:
Posting Komentar